Wisuda XXII Politeknik LP3I: Momen Haru dan Bangga untuk 425 Wisudawan Vokasi Unggul

Bandung, 4 November 2025 — Suasana haru dan kebanggaan menyelimuti Harris Hotel & Conventions Festival Citylink Bandung, tempat diselenggarakannya Wisuda XXII Politeknik LP3I. Sebanyak 425 wisudawan program Diploma III (D3) resmi dikukuhkan sebagai lulusan baru, menandai langkah penting mereka menuju Selengkapnya

Sembilan Mahasiswa Politeknik LP3I berhasil Lolos dalam Program Magang Bersertifikat

Mahasiswa Politeknik Lembaga Pendidikan dan Pengembangan Profesi Indonesia (LP3I) berhasil menorehkan prestasi kembali yakni lolos dalam program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB), yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek). Program magang bersertifikat ini merupakan bagian dari Selengkapnya

Mendapatkan Hibah Program Fasilitas Pengembangan Lembaga Inkubator dan Fasilitas Inkubasi Wirausaha

Bandung – Berdasarkan SK Deputi Bidang Kewirausahaan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah No. 50 tahun 2021 pada tanggal 1 Juli 2021, menetapkan bahwa Inkubator Bisnis Rumah Entrepreneur Politeknik LP3I Bandung sebagai salah satu penerima pendanaan dari program Fasilitas Pengembangan Selengkapnya

Just a moment...